Assalamu'alaikum Wr.Wb
Terima kasih telah mengunjungi blog
saya, kali ini saya akan membahas bagaimana memperbaiki baterai HP yang
rusak , Boleh sahabat coba !!
![]() |
| BATERAI HP RUSAK ? INI SOLUSINYA |
Namun , anda harus bisa mengendalikan diri dizaman saat ini , jika tidak anda akan menjadi korban zaman "hehe" . Terkait dengan judul catatan saya kali ini yaitu "Baterai HP Rusak ? Ini Solusinya" maka saya akan berbagi trik atau semacam tips agar anda tidak membeli baterai baru jika baterai HP anda saat ini rusak. Berikut tipsnya :
1. Solusi Pertama (Panaskan Baterai)
Jika HP anda mati tiba-tiba yang kemungkinan diakibatkan oleh baterai HP nya rusak, tindakan pertama yang harus anda lakukan adalah melepas baterai dari HP kemudian panaskan tembaga warna kuning yang terdapat pada baterai "gunakan korek api atau mancis".
2. Solusi Kedua (Masukkan kedalam beras)
Jika baterai HP anda rusak dikarenakan terendam air silahkan anda masukkan baterai tersebut kedalam beras selama 5-10 jam atau lebih .
3. Solusi Ketiga (Keringkan dibawah terik matahari)
Jika kasus yang sama dengan no.2 silahkan anda keringkan baterai anda dibawah terik matahari.
4.Solusi Keempat (Paling Ampuh)
Jika solusi 1,2 dan 3 tidak ampuh , silahkan ganti baterai HP anda dengan baterai baru.
Demikianlah catatan singkat mengenai bagaimana cara memperbaiki baterai hp yang rusak , terima kasih telah berkunjung di blog saya . Mohon maaf apabila catatan ini tidak bisa membantu anda. Kedatangan anda selalu saya nantikan di blog ini.

Terima Kasih atas masukan anda